MAPK FAIR 2018 BERSAMA KAKANWIL KEMENAG PROV. JATENG

7:06 PM


Gelaran MAPK Fair 2018 yang diselenggarakan oleh Oraganisasi Pelajar Program Khusus (OPPK) MAN 1 Surakarta baru dilaksanakan 26 Februari 2018 yang lalu. Kegiatan yang diselenggarakan secara rutin tiap tahun untuk menjalin silaturrahim dan menumbuhkan prestasi di antara siswa atau santri MTs & SMP.  Acara dimulai pukul 08.00 WIB yang diawali dengan pembacaan Ayat Suci Al Quran yang dibawakan oleh Sdri. Ilma Firliasari   dan dilanjutkan sambutan oleh Drs. H. Slamet Budiyono, MPd selaku Kepala Madrasah.
MAPK FAIR Tahun ini merupakan tahun istimewa dimana dalam acara ini di hadiri langsung oleh Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Jawa Tengah oleh Bp. Drs. H. Farhani, S.H, MM untuk membuka acara tersebut. Hadir pula dalam acara ini Kepala Kemenag Kota Surakarta Drs. H. Muslim Umar, MA.g Beserta jajarannya serta tidak ketinggalan pula Kepala Madrasah baik tingkat MTs dan MA Kota Surakarta.
Gelaran MAPK Fair 2018 diikuti sekitar 300 lebih peserta yang  akan berpartisipasi dalam lomba pidato 3 bahasa (Arab,Inggris,Indonesia), MTQ, MHQ (Tahfidz), Kaligrafi, dan English Story Telling dan Menulis Cerpen. Keluar sebagai juara umum MTs NU Banat Kudus. Berikut ini adalah daftar pemenang lomba dalam acara MAPK FAIR 2018:




Share this

Related Posts

Previous
Next Post »

DUKUNG KAMI DALAM ZI WBK

DUKUNG KAMI DALAM ZI WBK